6 Jenis Lensa Kamera dan Fungsinya
Rabu, Agustus 19, 2020
Tulis Komentar
Dalam fotografi lensa merupakan alat vital dari kamera yang fungsinya memfokuskan cahaya hingga mampu membakar medium penangkap. Terdiri dari beberapa lensa yang berjauhan yang bisa di atur sehingga menghasilkan ukuran tanggap gambar dan variasi fokus yang berbeda.
Berikut panduan untuk mengenal beberapa jenis lensa kamera dan fungsinya yang bisa membantu mencapai hasil foto yang kamu inginkan.
6 Jenis Lensa Kamera dan Fungsinya
1.Standard Lens
Dalam fotografi lensa normal adalah lensa yang memproduksi bidang pandang yang tampak alami bagi pengamat manusia.
Focal length :
50mm
Fungsinya antara lain :
Portraits
Street Photography
Indoor Photography
Landscape Photography
2.Telephoto Lenses
Dalam fotografi lensa telephoto adalah adalah sebuah jenis tertentu dari
lensa fokus panjang yang panjang fisik lensa lebih pendek dari panjang
fokus. Hal ini dicapai dengan menggabungkan kelompok lensa khusus yang
dikenal sebagai kelompok telefoto yang memperpanjang jalur cahaya untuk menciptakan
lensa fokus panjang dalam desain keseluruhan jauh lebih pendek. Sudut pandang
dan efek lain dari lensa panjang fokus yang sama untuk lensa telefoto fokus
panjang yang ditentukan sama.
Focal Length :
200mm
300mm
500mm
Fungsinya antara lain :
Potrait Photography
Wildlife Photography
Sport Photography
Astronomi
3.Wide Angle Lenses
Dalam fotografi dan
sinematografi, lensa sudut lebar mengacu pada lensa yang panjang fokusnya jauh
lebih kecil dari pada panjang fokus lensa normal untuk bidang film tertentu.
Focal Length :
16mm
20mm
24mm
Fungsinya antara lain :
Pemandangan
Interiors
Group Photo
Street Photography
Architecture
4.Fisheye Lens
Lensa satu ini adalah jenis lensa
yang tidak umum digunakan untuk kegiatan sehari-hari. Hal ini disebabkan
distorsi yang dimiliki oleh lensa yang sebenarnya adalah lensa ultra wide-angle
ini. Dinamakan fisheye, lensa ini menghasilkan hasil foto dengan proporsi yang
cenderung cembung.
Focal Length :
8mm
10mm
15mm
Fungsinya antara lain :
Under water Photography
atau fokus untuk foto di bawah laut
5.Prime Lens
Prime lens adalah lensa dengan panjang fokal yang
tidak dapat diubah, dalam arti ketika ingin memperbesar atau memperlebar
jangkauan objek yang ingin difoto, Anda harus melakukan zooming secara manual
yakni menggunakan kaki alias maju mundurkan badan. Tentu berbeda dengan lensa
zoom yang terdapat grip untuk melakukan zooming pada kamera, sehingga Anda
tidak perlu maju-mundur untuk memperbesar atau memperlebar objek.
Focal Length :
35mm
50mm
85mm
135mm
Fungsinya antara lain :
Mendapatkan gambar yang fokus kepada obyek sedangkan backgroundnya blur
6.Zoom Lens
Lensa variabel atau sering
disalahkaprahkan dengan lensa zoom adalah lensa khusus dengan jarak fokus yang
bisa diubah-ubah.
Focal Length :
17-40mm
24-70mm
70-200mm
Fungsinya antara lain :
Mendapatkan kepraktisan karena aa beberapa focal length dalam satu lensa
Penutup
Sekian artikel mengenai 6 Jenis Lensa Kamera dan Fungsinya semoga dapat menjadi refrensi anda.
Belum ada Komentar untuk "6 Jenis Lensa Kamera dan Fungsinya"
Posting Komentar